Film Horor Pemandi Jenazah Yang Terbaru Dan Populer

FILM HOROR TERPOPULER 2025

Film Horor Pemandi Jenazah menawarkan suatu kisah yang sangat mendalam dan emosional, yang mengangkat dari suatu cerita tentang Lela, seorang wanita mudah yang sedang menjalani profesi menjadi pemandi jenazah di kampungnya. Pekerjaan ini menuntut Lela dengan menjadikan orang yang terakhir yang mengetahui kondisi tubuh dari sesorang sebelum jenazah tersebut dikuburkan, dan juga menjaga rahasia apapun yang ditemukan selama dalam proses pemandian.

Menjadi pemandi jenazah, Lela harus memendam semua informasi yang mengenai tentang kondisi jenazah dan menjadi sosok terakhir yang mempersiapkan tubuh dengan peristirahatan terakhir. Kehidupan Lela mengalami perubahan yang pesat saat ibunya, yang bernama Bu Siti, meninggal dunia secara tiba-tiba tanpa sebab. kematian dari ibunya memaksa Lela dengan menghadapi kenyataan yang paling sulit, adalah memandikan jenazah ibunya sendiri.

Dengan hati yang sangat hancur, Lela harus menekan rasa hancurnya dan menjalankan tugas yang sangat personal dan penuh dengan beban ini. Dalam proses pemandian jenazah ibunya, Lela merasakan adanya kejanggalan yang tidak biasa. Kekhawatiran Lela semakin kuat saat serangkaian kematian misterius mulai terjadi ditempat tinggal Lela. Setiap jenazah yang sudah dimandikan memperlihatkan kejanggalan dan petunjuk-petunjuk yang sangat membingungkan.

Lela mulai menyadari bahwa ada pola atau kekuatan yang sangat besar dibalik kematian dari warga setempat yang terjadi. Perjalanan dengan mencari tahu tentang kebenaran yang dibalik dari kematian ibunya dan kematian dari warga setempat lainnya yang terjadi di desanya, membawa Lela ke dalam suatu misteri yang mengungkapkan bahwa sisi kelam dari profesinya dan juga rahasia yang mengancam keselamatan dengan dirinya dan banyaknya orang dari warga yang tinggal di desa tempat tinggal Lela

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*